Bila Ingin Jaga Harapan Juara, Conte Diminta Lindungi Morata
Afdholud Dzikry | 9 November 2017 14:26
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte harus melindungi Alvaro Morata tetap dalam mood-nya agar harapan untuk mempertahankan gelar Premier League tetap hidup. Demikian dikatakan oleh Garth Crooks usai laga melawan Manchester United pekan lalu.
Morata telah tampil gemilang sejak kedatangannya di Stamford Bridge dari Real Madrid dalam sebuah kesepakatan senilai 58 juta poundsterling pada musim panas lalu.
Tapi dia mengalami masa kering gol sebelum kembali mencetak gol melawan Manchester United pekan lalu. Gol tunggal yang memenangkan The Blues dan menjaga harapan mempertahankan gelar mereka.
Crooks baru-baru ini telah menawarkan apa yang harus dilakukan Conte untuk memastikan Morata siap membantu Chelsea mempertahankan gelar Premier League mereka.
Chelsea perlu melindungi Morata dengan baik agar bisa melewati musim Premier League. Jadwal selama periode Natal dan Tahun Baru bisa membuat atau menghancurkan sebuah tim, belum lagi performa pemain, dan Morata lebih mirip seperti kuda jantan daripada seekor banteng Hereford, terangnya.
Dicoretnya David Luiz -yang bisa jadi pemain terbaiknya musim lalu- dari tim melawan United, membuktikan bahwa Conte sama sekali tak ingin melihat omong kosong apapun dari pemainnya dan berharap komitmen penuh dari pemainnya, tambahnya.
Saya pikir Morata adalah kepribadian yang sangat berbeda dari Luiz, tapi bila Conte ingin memenangkan gelar yang tampaknya sudah sulit, dia harus mengatur semua pemainnya setiap waktu tanpa harus melihat terlepas dari kepribadiannya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Savage! Hazard Ejek Taktik MU Saat Lawan Chelsea
Liga Inggris 8 November 2017, 21:57 -
Conte Disarankan Bajak Ramirez dari Everton
Liga Inggris 8 November 2017, 20:51 -
Eks Arsenal Ini Tak Paham Mengapa Bakayoko Jadi Starter Ketimbang Willian
Liga Inggris 8 November 2017, 19:29 -
Video: Saat Jesse Lingard Kalah Adu Lari Dengan Wasit
Open Play 8 November 2017, 17:45 -
Pernyataan Eden Hazard Bikin Eks Kapten MU Kecewa
Liga Inggris 8 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39