Bila Hazard Ingin Samai Messi dan Ronaldo, Ini Saran Hiddink
Editor Bolanet | 7 Mei 2016 14:00
Dua nama terakhir memang terus disebut-sebut sebagai dua pemain terbaik di dunia saat ini. Hal itu bukan rahasia umum lagi mengingat bagaimana keduanya bersaing untuk jadi yang terbaik bersama klubnya masing-masing.
Dan menurut Hiddink, Hazard harus bermain lebih konsisten lagi bila ingin meniru capaian Messi atau Ronaldo. Menurutnya, Hazard harus bermain seperti pemain amatir yang selalu antusias menyambut pertandingan.
Saya pikir Hazard masih jauh dari performa bagus yang dia tunjukkan seperti di musim 2014-15. Dia harus lebih konsisten seperti pemain besar. Pemain seperti Messi, Ronaldo, dan Andres Iniesta berada dalam tekanan tinggi, namun mereka menikmati itu semua, ujarnya.
Pemain seperti Hazard dikaruniai bakat. Mereka suka bermain sepakbola saat kondisinya benar dan tak ada masalah fisik. Pemain terbesar di luar sana senang bermain seperti seorang amatir dan Hazard harus mulai bermain seperti amatir lagi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink: Courtois Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 6 Mei 2016, 22:00 -
Chelsea dan Liverpool Berebut Drinkwater
Liga Inggris 6 Mei 2016, 03:00 -
Arsenal Siap Tebus Klausul Kante
Liga Inggris 6 Mei 2016, 02:40 -
Madrid Akan Jual Morata ke Chelsea
Liga Inggris 6 Mei 2016, 01:40 -
Ranieri: Pemain Bintang Bisa Rusak Leicester City
Liga Inggris 6 Mei 2016, 00:20
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39