Bikin Mou Jantungan, Cech Beri Penjelasan
Editor Bolanet | 20 Januari 2014 22:11
Setengah bercanda, Jose Mourinho mengatakan bahwa keputusan Cech itu nyaris membuatnya mendapat serangan jantung. Laga hari ini adalah yang membuat saya paling dekat dengan serangan jantung, tapi itu bukan kesalahan Petr Cech, jelas Mou setelah laga.
Cech sendiri akhirnya menjelaskan mengapa ia memilih keputusan menguasai bola itu. Ia khawatir dibuang, bola itu akan membentur Hernandez.
Chicharito datang dengan cepat dan saya tak punya pilihan selain melakukan itu. Saya dalam bahaya bila bola saya tendang dan mengenai Chicharito lalu masuk ke gawang. Saya rasa solusi saya sudah benar meski jarak saya hanya setengah meter dari mulut gawang, jelasnya. [initial]
(sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
HT Review: Dua Gol Eto'o Bawa Chelsea Unggul
Liga Inggris 19 Januari 2014, 23:50 -
Inilah Susunan Pemain Chelsea vs Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2014, 22:22 -
Valencia: United Belum Menyerah Kejar Gelar
Liga Inggris 19 Januari 2014, 21:20 -
David Luiz Yakin Man United Masih Berbahaya
Liga Inggris 19 Januari 2014, 20:46 -
Eden Hazard Tidak Tertarik Pindah Ke PSG
Liga Inggris 19 Januari 2014, 19:52
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39