Bikin Henry Tersudut, Sanchez Dapat Kecaman Legenda Arsenal
Rero Rivaldi | 25 Januari 2018 13:50
Bola.net - - Legenda , Ian Wright, mengecam pemain anyar Manchester United, Alexis Sanchez, terkait klaimnya soal Thierry Henry.
Setelah resmi bergabung dengan United, Sanchez menulis di Instagram bahwa ia sempat berbicara dengan Henry, yang kemudian membuatnya terinspirasi untuk mengambil keputusan meninggalkan Arsenal.
Hal tersebut membuat fans setia Arsenal marah pada legenda Prancis dan bahkan sempat menuntut patungnya di luar Emirates dirobohkan.
Namun Henry sudah membantah klaim tersebut dan Wright mengecam Sanchez yang sudah menulis pesan demikian di media sosial.
Saya tidak tahu apa yang terjadi, namun dia seperti menyalahkan Thierry Henry, tutur Wright di Sky Sports.
Thierry mengatakan dia tidak harus mengatakan itu pada fans Arsenal, namun ia pasti merasa harus melakukannya. Saya pikir itu aneh, karena terlihat tidak benar.
Saya tak bisa membayangkan Thierry mengatakan padanya bahwa dia harus pergi. Saya sama sekali tak bisa membayangkannya.
Sanchez sendiri kemudian membuat pernyataan di Twitter yang menyatakan bahwa ia tidak bermaksud mengatakan Henry membujuknya meninggalkan Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Mata Willian, Sanchez Pemain Terbaik Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2018, 23:24 -
Xhaka Ketagihan Bermain di Wembley Lagi
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:46 -
Lawan Arsenal, Willian Tak Mau Chelsea Sampai Rasakan Kekalahan
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:22 -
Klarifikasi Sanchez Terkait Saran Henry Untuk Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2018, 21:53 -
Benarkah Conte Mulai Nikmati Duel Lawan Arsenal-nya Wenger?
Liga Inggris 24 Januari 2018, 15:25
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39