Big Sam: Manajer Inggris Adalah Pekerjaan Terbaik
Editor Bolanet | 22 Juli 2016 23:23
Penunjukan ini tentu saja membuat Big Sam merasa sangat terhormat. Sebagai warga Inggris, baginya jabatan sebagai manajer Inggris adalah sebuah pekerjaan terbaik yang selama ini sudah ia idamkan.
Saya merasa sangat terhormat bisa ditunjuk sebagai manajer Inggris karena ini memang sudah menjadi incaran saya. Bagi saya, ini adalah sebuah pekerjaan terbaik di sepakbola Inggris, ujar Allardyce di situs resmi FA.
Mantan pelatih West Ham ini bertekad untuk memberikan yang terbaik dari seluruh kemampuannya. Ia ingin memberikan sebuah kebanggaan untuk Inggris.
Saya akan melakukan segalanya yang saya bisa untuk melakukan yang terbaik bagi Inggris dan memberikan kepada bangsa kita sebuah sukses yang bisa membuat fans bangga. Di atas semuanya, kita harus membuat semua orang dan seluruh negeri bangga, sambungnya.
FA sendiri sudah memberikan target yang cukup jelas untuk mengukur barometer kesuksesan Big Sam bersama Inggris. FA ingin Inggris lolos kualifikasi ke Piala Dunia 2018 di Rusia dan meraih prestasi terbaiknya pada putaran final. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wajah Ceria Pemain MU Latihan di Tiongkok bersama Mourinho
Open Play 21 Juli 2016, 23:35 -
Jurgen Klopp Tak Kaget Mkhitaryan Gabung MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:50 -
Chelsea Ajukan Tawaran 50 Juta Euro pada Cavani
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:46 -
Big Sam ke Inggris, Moyes Merapat ke Sunderland
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:36 -
MU Siapkan 65 Juta Euro untuk Boyong James Rodriguez
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:05
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39