Betapa Hebatnya Lukaku di Mata Lingard
Serafin Unus Pasi | 19 Maret 2018 10:47
Bola.net - - Gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard kembali memberikan pujian kepada Romelu Lukaku. Lingard menyebut bahwa striker 24 tahun itu sudah tampil luar biasa dan itu terbukti dari permainannya.
Sempat mengalami paceklik gol, Lukaku belakangan ini mulai menemukan ketajamannya. Ia mulai reguler mencetak gol setelah ia banyak dikritik tidak mampu memberikan perbedaan di tim utama setan merah.
Pada akhir pekan lalu, Lukaku kembali menunjukan kualitasnya. Ia membuka kemenangan Setan Merah atas Brighton melalui tandukannya beberapa menit sebelum babak pertama berakhir.
Di Mata Lingard, mantan pemain Everton ini benar-benar tampil luar biasa. Kami tahu betul apa yang dia [Lukaku] bisa lakukan, ujar Lingartd seeprti yang dilansir MUTV.
Dia adalah penyerang tunggal yang selalu menahan bola bagi kami. Dia memiliki aura yang bagus di lini serang kami.
Kami benar-benar senang dia bisa mencetak banyak gol di waktu-waktu seperti ini. tandas produk akademi MU tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salah Senang Dengan Reaksi Liverpool Usai Dikalahkan MU
Liga Inggris 18 Maret 2018, 22:43 -
Kalahkan Brighton, Lingard Puji Karakter MU
Liga Inggris 18 Maret 2018, 21:22 -
Shaw Bisa Jadi Bek Terbaik di Dunia, Asalkan Hengkang dari MU
Liga Inggris 18 Maret 2018, 19:53 -
Salah Jadi Kunci Liverpool Kandaskan City
Liga Champions 18 Maret 2018, 18:19 -
Pogba Dapat Rapor Merah dari Scholes
Liga Inggris 18 Maret 2018, 17:16
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39