Berubah Pikiran, Jurgen Klopp Pertimbangkan Liverpool Cari Gelandang Baru Jelang Penutupan Transfer
Abdi Rafi Akmal | 16 Agustus 2022 06:15
Bola.net - Manajer Liverpool Jurgen Klopp berubah pikiran jelang penutupan bursa transfer musim panas. Setelah sekian lama memastikan tidak perlu pemain baru, pelatih asal Jerman itu tampaknya mulai mendaftar pemain-pemain yang layak didatangkan di minggu terakhir bursa transfer.
Dalam pernyataan Klopp kepada Sky Sports, Klopp secara spesifik mengatakan memerlukan seorang gelandang tengah baru. Ini untuk mengantisipasi barisan pemain tengahnya yang keburu absen di awal musim.
Sampai pekan ke-2 saja, Liverpool dipastikan sudah kehilangan empat pemain. Di antaranya Thiago Alcantara, Naby Keita, Curtis Jones, dan Alex Oxlade-Chamberlain.
Demi mengantisipasi ada kejadian yang tidak direncanakan saat kompetisi mulai sengit, Klopp berusaha mencari pemain tambahan untuk memperdalam skuadnya saat ini.
Cari Pemain yang Tepat
Klopp memberi petunjuk pergerakan Liverpool di sisa bursa transfer. The Reds tidak ingin asal membeli pemain, tetapi mencari pemain yang tepat dari segi kebutuhan tim dan finansial.
"Sangat mudah bagi kami untuk mendatangkan seorang gelandang, tapi tidak mudah untuk mendatangkan gelandang yang tepat," jelas Klopp kepada Sky Sports.
“Jadi jika ada gelandang yang tepat, kami akan sana. Sekarang situasinya sedikit berubah."
Tidak Cari Gelandang Jenis Baru
Klopp juga mengatakan bahwa dia tidak akan mencari gelandang jenis baru. Dengan kata lain, ia hanya akan mencari gelandang yang sesuai dengan tim untuk dimainkan sebagai pelapis.
“Bukannya kami menolak merekrut pemain jika mereka memiliki masalah dengan cedera. Ini musim yang berbeda dengan awal pra-musim, ketika semua orang mengatakan kepada saya bahwa kami membutuhkan gelandang baru – ini tentang jenis gelandang," ucapnya,
"Dan ini adalah diskusi yang sama sekali berbeda - kami tidak membutuhkan gelandang jenis baru."
Kesulitan yang Dihadapi
Klopp juga mengungkapkan masalah yang dihadapi pada di bursa transfer kali ini.
Ia merasa bahwa mendatangkan pemain yang tepat, sesuai dengan keinginannya tidak mudah. Sebab kontrak jangka panjang yang memagari para pemain.
“Itu karena ini tahun 2022 dan orang-orang memiliki kontrak selama empat, lima, enam tahun – dan itulah mengapa kami harus tenang dan menyelesaikan masalah dengan para pemain yang kami miliki.”
Sumber: Sky Sports
Bacaan Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Punya Berlian Baru dalam Diri Gabriel Martinelli
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 22:03 -
Manchester United Segera Lepas Hannibal Mejbri?
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 21:36 -
Manchester United Seriusi Perburuan Mauro Icardi?
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 21:23 -
Agen Upayakan Transfer Sergej Milinkovic-Savic ke Manchester United
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 21:14
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39