Bertahan di Manchester United, Eric Bailly Ajukan Satu Sarat Ini
Serafin Unus Pasi | 27 Maret 2021 11:40
Bola.net - Bek Manchester United, Eric Bailly diberitakan siap bertahan di Old Trafford di musim panas nanti. Namun ia mengajukan satu syarat ke manajemen MU agar ia bertahan di sana.
Belakangan ini ada banyak gosip beredar mengenai masa depan Bailly. Ini dikarenakan sang kontrak sang bek di MU akan berakhir di musim panas tahun 2022.
Bailly sendiri dirumorkan ingin pergi dari Manchester United. Ia bahkan diberitakan sedang bertikai dengan sang manajer, Ole Gunnar Solskjaer.
ESPN mengklaim bahwa Bailly berubah pikiran. Sang bek kabarnya masih ingin bertahan di Manchester United.
Simak situasi transfer Bailly di bawah ini.
Masih Bahagia
Menurut laporan tersebut, Bailly kini siap bertahan di Manchester United.
Sang bek kabarnya masih merasa bahagia membela MU. Sementara keluarganya juga dikabarkan sudah betah di Manchester.
Bailly juga dikabarkan sudah meminta maaf kepada Solskjaer dan anggota timnya, sehingga hubungan mereka kini sudah membaik.
Minta Jaminan
Namun Bailly tidak serta merta mau meneken kontrak baru di MU.
Ia kabarnya meminta jaminan jam bermain. Ia menilai jam bermain yang ia dapatkan musim ini terlalu minim.
Jadi jiak Solskjaer berani menjamin jam bermainnya musim depan, maka ia akan bertahan.
Perkuat Timnas
Bailly sendiri saat ini sedang berada di Pantai Gading.
Ia memperkuat negaranya di ajang kualifikasi Piala Afrika 2021.
(ESPN)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil Menawan Bagi Inggris, Mount Tuai Pujian dari Legenda Man United
Liga Inggris 26 Maret 2021, 22:24 -
Tidak Hanya Cavani, Boca Juniors Juga Pepet Satu Pemain MU Ini
Liga Inggris 26 Maret 2021, 21:00 -
Jumpa Manchester United di Liga Europa, Bos Granada: Gaskeun!
Liga Eropa UEFA 26 Maret 2021, 20:48 -
Demi Pulangkan Paul Pogba, Juventus Bakal Tumbalkan Dua Pemain Ini
Liga Italia 26 Maret 2021, 20:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23