Bersikap Dingin, Mourinho Buat Pemain MU Kecewa
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 11:26
Bos Portugal itu seolah mendapat hari yang buruk, usai ia kembali ke Stamford Bridge pekan lalu dan harus menerima fakta timnya kalah 0-4 dari eks klubnya, Chelsea. Mourinho lantas disoroti oleh banyak pihak, usai sebelumnya ia meminta MU bermain defensif di laga melawan Liverpool.
Dan menurut The Times, hal tersebut ada hubungannya dengan pendekatan sang manajer selama melatih MU.
Mourinho sebelumnya dikenal sering menangani sesi latihan Chelsea secara langsung dan berkomunikasi dengan para pemain. Namun di United, sang manajer merasa cukup dengan mengawasi para pemain dari kejauhan dan sering melimpahkan tanggung jawab untuk memimpin sesi latihan pada asistennya, Rui Faria.
Hal ini disebut membuat para pemain United kecewa, mengingat Mourinho lebih sering berkutat di kantornya, dan bahkan pergi dari Carrington untuk beberapa urusan, hingga jarang menghadiri sesi latihan.
United sendiri tengah bersiap untuk menjamu Manchester City di EFL Cup malam nanti. [initial]
(time/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Laga Lawan Man City Bukan untuk Anak Kecil
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 23:44 -
Ihenacho Klaim City Layak Menang Lawan Soton
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 23:03 -
Kompany Percaya Man City Akan Kembali ke Jalur Kemenangan
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 23:01 -
Iheanachi Anggap Wajar City Ditahan Imbang Soton
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:32 -
Usai Dibabat Chelsea, Mata Minta MU Segera Fokus ke Laga Berikutnya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:08
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39