Berseteru dengan Koscielny, Diego Costa Divonis Bersalah
Editor Bolanet | 22 September 2015 03:07
- Dalam laga derby Chelsea vs Arsenal akhir pekan kemarin, Diego Costa terlibat perseteruan dengan Laurent Koscielny. Atas tindakan itu, Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) menjatuhi hukuman pada Costa dengan pasal kekerasan yang membuatnya tak bisa bermain di tiga pertandingan.
Costa mengundang kemarahan Gabriel Paulista setelah ia membenturkan badannya pada Koscielny. Keributan ini pada akhirnya membuat Paulista diganjar kartu merah. Sementara Diego Costa hanya mendapat kartu kuning.
Setelah reka ulang melalui rekaman, FA mengeluarkan putusan terkait tindakan Diego Costa dan Gabriel Paulista.
Diego Costa dihukum karena kekerasan yang tidak diketahui wasit namun terlihat melalui rekaman video. Penyerang Chelsea terlibat dalam insiden dengan pemain Arsenal, Laurent Koscelny, pada menit 43, demikian putusan dari FA.
Gabriel juga dihukum karena kelakuan tidak baik setelah menolak meninggalkan lapangan setelah dikeluarkan.
Bukan hanya pemain saja, Arsenal dan Chelsea juga mendapat hukuman karena tidak bisa mengontrol dua pemainnya tersebut. [initial]
(dst/shd)
Costa mengundang kemarahan Gabriel Paulista setelah ia membenturkan badannya pada Koscielny. Keributan ini pada akhirnya membuat Paulista diganjar kartu merah. Sementara Diego Costa hanya mendapat kartu kuning.
Setelah reka ulang melalui rekaman, FA mengeluarkan putusan terkait tindakan Diego Costa dan Gabriel Paulista.
Diego Costa dihukum karena kekerasan yang tidak diketahui wasit namun terlihat melalui rekaman video. Penyerang Chelsea terlibat dalam insiden dengan pemain Arsenal, Laurent Koscelny, pada menit 43, demikian putusan dari FA.
Gabriel juga dihukum karena kelakuan tidak baik setelah menolak meninggalkan lapangan setelah dikeluarkan.
Bukan hanya pemain saja, Arsenal dan Chelsea juga mendapat hukuman karena tidak bisa mengontrol dua pemainnya tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Marah pada Diego Costa, Fans Arsenal Boikot Costa Coffee
- Hazard: Saya Tak Pernah Kehilangan Kualitas
- Inilah Keistimewaan Martial di Mata Juan Mata
- Arsenal Ajukan Banding Larangan 3 Kali Bermain Gabriel Paulista
- Wah, Carragher Ingin Jadi Manajer Manchester United
- Carragher: Ada De Gea Sejak Awal, MU Bakal di Puncak
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zouma: Costa Memang Curang, Tapi Kami Bangga Padanya
Liga Inggris 21 September 2015, 21:40 -
Ferdinand: Performa Matic Pengaruhi Chelsea
Liga Inggris 21 September 2015, 21:22 -
Ferdinand: John Terry Harus Terima Dicadangkan
Liga Inggris 21 September 2015, 19:10 -
Tottenham vs Arsenal Derby Paling Seru di London
Liga Inggris 21 September 2015, 18:36 -
Mourinho: Pemain Chelsea Sangat Kompak
Liga Inggris 21 September 2015, 15:22
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39