'Bersama Man United, Van Gaal Tak Boleh Incar Empat Besar'
Editor Bolanet | 17 Juli 2014 19:16
Seperti diketahui, usai membawa Belanda meraih peringkat ketiga Piala Dunia 2014, Van Gaal resmi menjadi pelatih Manchester United menggantikan David Moyes dan sejak kemarin telah tiba di Manchester.
Menurut Macari, menangani tim seperti Manchester United, Van Gaal tidak boleh hanya sekedar menargetkan empat besar. Lebih dari itu, Macari menegaskan bahwa Van Gaal harus menargetkan juara saat dia menangani tim sebesar United.
Saya tak tertarik empat besar. Ini adalah Manchester United, kami harus berbicara gelar, ujar Macari kepada talkSPORT.
Hal yang sama sejatinya diharapkan Macari kepada pelatih United sebelumnya, David Moyes. Namun menurut Macari, Moyes telah melangkah dengan salah sehingga membuat United terpuruk musim lalu.
Saat David Moyes datang pertama kali, saya pikir dia akan mampu melakukannya. Tetapi beberapa hal berjalan salah dan kita bisa lihat apa yang terjadi musim lalu, itu adalah salah satu musim terburuk United dalam waktu yang sangat lama, timpalnya.
Louis van Gaal telah datang sekarang dan dia akan membuat skuat yang terorganisir, disiplin dan kembali bermain dengan cara Manchester United. Saya berharap itu terwujud, tandasnya. (ts/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Van Gaal Tiba di Manchester United
Open Play 16 Juli 2014, 22:15 -
Juventus Tegaskan Tak Akan Jual Vidal
Liga Italia 16 Juli 2014, 21:08 -
Andy Cole Yakin Van Gaal Bisa Atasi Tekanan di Old Trafford
Liga Inggris 16 Juli 2014, 20:31 -
Andy Cole: Man United Harus Juara Musim Depan
Liga Inggris 16 Juli 2014, 18:45 -
'Man United Akan Kudeta Arsenal Dari Empat Besar'
Liga Inggris 16 Juli 2014, 16:51
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39