Beredar Foto Turan ke Arsenal, Fans Heboh
Editor Bolanet | 2 Agustus 2016 09:35
Seseorang yang piawai menggunakan program Photoshop nampaknya iseng mengubah gambar Turan dan membuatnya seolah sudah resmi bergabung dengan The Gunners, seperti yang terlihat di bawah ini.
Turan sendiri memang sempat dikabarkan bakal dijual oleh Barcelona di musim panas ini. Pemain Turki gagal menunjukkan penampilan memikat sejak dibeli dari Atletico Madrid musim panas lalu, meski ia baru memulai debutnya di pertengahan musim lantaran Barca sempat terkena embargo transfer FIFA.
Arsenal diklaim amat tertarik dengan jasa Turan, setelah mereka juga sempat dibuat terkesima dengan aksi eks Galatasaray semasa masih membela Atletico.
Dan usai gambar Turan berseragam Arsenal beredar di dunia maya, The Mirror mengabarkan bahwa ada banyak fans The Gunners dibuat heboh oleh foto tersebut.
Namun demikian, beberapa saat yang lalu Arsene Wenger mengatakan bahwa klub tidak sedang dalam posisi hampir mendapatkan satu pemain baru untuk saat ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Pilih Gabriel Barbosa untuk Posisi Striker
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 23:07 -
Barcelona Resmi Lepas Martin Montoya ke Valencia
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 21:25 -
'Jago di Lapangan, Messi Payah di Ranjang'
Bolatainment 1 Agustus 2016, 15:40 -
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 15:33
-
Mathieu: Umtiti? Digne? Saya Tak Peduli
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23