Benitez Ungkap Rahasia Chelsea Kalahkan United
Editor Bolanet | 6 Mei 2013 12:10
- Manajer , Rafael Benitez mengungkapkan bahwa permainan dengan tempo cepat menjadi rahasia timnya untuk mengalahkan Manchester United di Old Trafford.
Gol tunggal Juan Mata di akhir babak kedua berhasil memecah kebuntuan tim tamu, yang sekaligus membungkam pendukung Setan Merah. Hasil tersebut mengantar The Blues kembali menduduki peringkat ketiga.
Seusai pertandingan, Benitez menilai bahwa tempo cepat menjadi senjata untuk mematikan tim seperti United. Fakta jika mereka sudah memenangi liga, jelas akan menurunkan daya juang dan tempo skuad Alex Ferguson.
United, usai memenangi gelar, normalnya mereka akan bisa sedikit bersantai. Pada briefing jeda pertandingan, saya meminta tim meningkatkan tempo. Kami kehilangan tempo cepat di babak pertama, yang justru anda butuhkan untuk mengalahkan tim seperti United, ungkap manajer asal Spanyol.
Namun di babak kedua juga masih belum berjalan sempurna, tapi sudah cukup untuk memenangkan pertandingan. Saya sangat puas dengan para pemain. [initial] (sw/atg)
Gol tunggal Juan Mata di akhir babak kedua berhasil memecah kebuntuan tim tamu, yang sekaligus membungkam pendukung Setan Merah. Hasil tersebut mengantar The Blues kembali menduduki peringkat ketiga.
Seusai pertandingan, Benitez menilai bahwa tempo cepat menjadi senjata untuk mematikan tim seperti United. Fakta jika mereka sudah memenangi liga, jelas akan menurunkan daya juang dan tempo skuad Alex Ferguson.
United, usai memenangi gelar, normalnya mereka akan bisa sedikit bersantai. Pada briefing jeda pertandingan, saya meminta tim meningkatkan tempo. Kami kehilangan tempo cepat di babak pertama, yang justru anda butuhkan untuk mengalahkan tim seperti United, ungkap manajer asal Spanyol.
Namun di babak kedua juga masih belum berjalan sempurna, tapi sudah cukup untuk memenangkan pertandingan. Saya sangat puas dengan para pemain. [initial] (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kenyon: Mourinho Terbaik Bagi Chelsea
Liga Champions 5 Mei 2013, 18:45 -
Benitez: Kami Yakin Dapat Kalahkan United
Liga Inggris 5 Mei 2013, 18:00 -
Cech: Dibanding United, Chelsea Kurang Konsisten
Liga Inggris 5 Mei 2013, 17:30 -
Fergie: Saya Menyesal Dulu Tak Rekrut Lampard
Liga Spanyol 5 Mei 2013, 13:00 -
Data dan Fakta EPL Matchday 36: Man United vs Chelsea
Liga Inggris 5 Mei 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39