Benitez: Tak Ada Lagi Fergie Atau Wenger Baru
Editor Bolanet | 14 April 2013 18:45
Benitez merasa yakin bahwa para pelatih di negara-negara besar sepakbola Eropa tak bisa lagi nyaman. Pasalnya, semua klub selalu menuntut trofi setiap musim dan tak segan berganti pelatih jika target tersebut tak tercapai.
Waktu Benitez sebagai pelatih Chelsea nampaknya juga tinggal menghitung hari saja. Pasalnya, pemilik Chelsea Roman Abramovich sudah bertekad untuk menghadirkan pelatih baru musim depan.
Banyak pelatih yang mengatakan bahwa mereka tengah menjalani proyek jangka panjang, tetapi hal itu sudah tak ada lagi. Kita tak akan melihat pelatih seperti Alex Ferguson atau Arsene Wenger lagi. Segalanya berjalan sangat cepat dan setiap pelatih harus memberikan bukti setiap tahunnya, jelas Benitez.
Chelsea akan menjalani pertandingan semifinal Piala FA melawan manchester City di Wembley malam nanti. [initial]
Benitez: Saya Membuat Keputusan Tepat Latih Chelsea
Grant: Chelsea Harusnya Hargai Kinerja Benitez
'Benitez Layak Mendapat Apresiasi Lebih'
Versus City, Benitez Masih Ragu Pilih Ba Atau Torres (sun/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontra City, Lampard Tepikan Sejarah Bagus Chelsea
Liga Inggris 13 April 2013, 22:30 -
'Terry Kini Cuma Pemain Pelapis di Chelsea'
Liga Inggris 13 April 2013, 21:30 -
Jelang Chelsea vs City, Mata Malah Puji Yaya Toure
Liga Inggris 13 April 2013, 20:30 -
Ada Kue Replika FA Cup Jelang Semifinal
Bolatainment 13 April 2013, 19:13 -
Grant: Chelsea Harusnya Hargai Kinerja Benitez
Liga Inggris 13 April 2013, 17:30
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39