Benfica Siap Lepas Gaitan
Editor Bolanet | 29 Maret 2013 02:57
Gaitan, 25, mulai jarang mendapat tempat di starting eleven Benfica. Menurut Record, dia akan diizinkan pergi dari Estadio da Luz pada akhir musim nanti.
Meski terlempar dari skuad Jorge Jesus, Gaitan masih dipandang cukup tinggi oleh sejumlah klub top Eropa. Red Devils disebut sebagai salah satu peminat utamanya.
Gaitan diyakini masih memiliki masa depan cerah dan takkan kekurangan tawaran begitu musim ini berakhir nanti.
Gaitan direkrut Benfica dari Boca Juniors senilai €8,4 juta pada tahun 2010 silam. Sejak itu, dia sudah mencetak 13 gol dalam 68 penampilannya di Liga Portugal. (rec/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Dikabarkan Minati Marchisio
Liga Inggris 28 Maret 2013, 23:03 -
Mancini: Premier League Sudah Berakhir
Liga Inggris 28 Maret 2013, 19:50 -
Ramos: Depak United, Moral Madrid Meroket
Liga Champions 28 Maret 2013, 17:01 -
Giggs Dukung Pesepakbola Ikuti Usia Bermainnya
Liga Inggris 28 Maret 2013, 14:21 -
Hodgson Masih Buka Pintu Untuk Ferdinand
Piala Dunia 28 Maret 2013, 06:58
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10