Benfica Sempat Inginkan Duo Chelsea Jadi Bagian Transfer Matic
Editor Bolanet | 16 Januari 2014 19:18
Benfica tampaknya ingin mengulang lagi 'kesuksesan' mereka saat mendatangkan Matic pada 2011 silam. Saat itu, selain uang tunai, Benfica juga mendapatkan Matic sebagai bagian dari transfer David Luiz ke Chelsea.
Namun Chelsea tampaknya sudah belajar dari kejadian di masa lalu. Alih-alih menyetujui tawaran Benfica itu, Chelsea justru melakukan 'skak mat' kepada klub Portugal itu.
Seperti dilansir O Jogo, Chelsea yang mendapat tawaran itu tetap membuka kemungkinan transfer terwujud dengan syarat mereka tidak akan mengeluarkan uang lebih dari 20 juta euro bila kedua pemain itu masuk dalam bagian kesepakatan. Karena hal ini, Benfica akhirnya melunak dan menyetujui tawaran uang tunai senilai 25 juta euro.
Matic sendiri kini telah resmi bergabung kembali ke Stamford Bridge dengan durasi kontrak lima setengah tahun.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Matic, Bintang St Etienne Bakal Berlabuh di Chelsea
Liga Inggris 15 Januari 2014, 23:11 -
Kezman: Matic Penting Buat Chelsea
Liga Champions 15 Januari 2014, 21:54 -
Courtois Inginkan Masa Depan Segera Selesai
Liga Inggris 15 Januari 2014, 21:30 -
Mourinho: Hazard Bisa Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 15 Januari 2014, 20:58 -
Eden Hazard Impikan Ballon d'Or Sejak Kecil
Liga Inggris 15 Januari 2014, 20:28
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39