Benarkan Cedera Giroud, Wenger Ogah Panik
Editor Bolanet | 1 Januari 2014 13:32
Penyerang Prancis itu mengakhiri paceklik golnya kala mencetak gol penentu kemenangan The Gunners kontra di akhir pekan. Namun laga itu pula yang membuatnya diterpa cedera engkel dan harus absen kontra di partai Tahun Baru nanti.
Kemarin Wenger mengungkapkan cedera tersebut dengan menyatakan, Kami kehilangan Giroud karena cedera engkel di Newcastle dan pagi ini akan ada tes medis lebih lanjut untuk melihat apakah ia akan siap untuk laga besok (Rabu, 1/1).
Meski begitu, Wenger juga coba mengusir kegelisahan fans dengan menjamin Giroud bakal pulih secepatnya. Olivier punya struktur (fisik) kuat dan akan pulih cukup cepat. Ia berpikir akan baik-baik saja Sabtu nanti, ia cukup optimis soal itu, tegasnya.
Arsenal pantas cemas dengan cedera Giroud karena eks itu selama ini nyaris menjadi satu-satunya opsi di lini depan. Theo Walcott dan Lukas Podolski memang sudah mulai pulih, namun tentu belum mencapai form puncaknya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Bersiap Menghadapi Krisis Cedera
Liga Inggris 31 Desember 2013, 22:53 -
Wenger Sebut Alasan Arsenal 'Rayakan Tahun Baru'
Liga Inggris 31 Desember 2013, 21:01 -
Flamini Puji Mental 'Berani Mati' Arsenal
Liga Inggris 31 Desember 2013, 17:24 -
Lewati Periode Solid, Walcott Yakin Arsenal Solid
Liga Inggris 31 Desember 2013, 14:30 -
Tak Dihalangi Sejarah, Musim Ini Arsenal Juara
Liga Inggris 31 Desember 2013, 14:21
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39