Belum Genap Semusim, Debuchy Sudah Bicara Hengkang
Editor Bolanet | 8 April 2015 14:50
Debuchy yang bergabung dengan Arsenal pada musim panas lalu, telah menghabiskan waktu sembilan setengah tahun bersama Lille sebelum gabung Arsenal pada 2013 lalu.
Dan bek kanan berusia 29 tahun tersebut, yang kini tengah bergelut dengan cedera mengungkapkan bahwa ia ingin kembali ke Lille.
Saya masih punya tiga setengah tahun kontrak di Arsenal, tapi untuk mengakhiri karir di Lille, itu adalah tujuan saya, ujarnya.
Saya telah mengatakan, saya akan mengakhiri karir di sana. Tapi kita tak tahu apa yang terjadi, itu akan tergantung Presiden Lille untuk memutuskan yang mana pelatih dan kami tak pernah tahu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Nilai Mental City Payah
Liga Inggris 7 April 2015, 15:13 -
Musim Depan Arsenal Ingin Hadirkan Higuain
Liga Inggris 7 April 2015, 14:53 -
Bocoran Terbaru Jersey Arsenal Musim Depan
Open Play 7 April 2015, 12:49 -
Lepas Van Persie, MU Buru Cavani
Liga Inggris 7 April 2015, 08:28 -
Menurut Owen, Sterling Lebih Hebat Dari Ozil
Liga Inggris 7 April 2015, 03:35
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39