Belum Cetak Gol Bagi Man City, Bony tak Panik
Editor Bolanet | 9 Maret 2015 05:31
Namun saat City membelinya, Bony masih harus absen lama lantaran membela Pantai Gading di ajang Piala Afrika. Sejauh ini, Bony baru bermain dua kali bagi City dan belum mencetak gol.
Saat pertama datang ke Inggris, saya merasa tertekan. Terlebih lagi, saya tidak bisa mencetak gol dalam beberapa pertandingan pertama bersama Swansea. Tapi yang sebenarnya terjadi adalah bahwa saya hanya harus berusaha lebih keras dan melakukan segalanya dengan lebih baik, terang Bony kepada Sky Sports.
Karena pengalaman itu, Bony tak terlalu panik karena gagal mencetak gol dalam dua laga. Ia yakin penampilannya akan semakin bagus seiring waktu, jika dia semakin mengenal rekan-rekan barunya.
Saya baru di City selama dua pekan dan masih menyesuaikan diri. Saya akan memanfaatkan semua kesempatan yang saya dapat dan saya percaya performa saya akan semakin bagus setelah saya mengenal rekan-rekan baru. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola Tak Akan Ragu Jual Pogba
Liga Inggris 8 Maret 2015, 23:50 -
Kontrak Baru Henderson di Liverpool Ditengarai Temui Jalan Buntu
Liga Inggris 8 Maret 2015, 16:00 -
Pensiun, Yaya Toure Ditawari Kursi Jabatan di Manchester City
Liga Inggris 7 Maret 2015, 22:35 -
Pellegrini Tak Terima Semua Rekrutan City Disebut Flop
Liga Inggris 7 Maret 2015, 13:40 -
Liga Inggris 7 Maret 2015, 12:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39