Bellerin Tak Menyesal Pilih Arsenal
Editor Bolanet | 21 September 2015 06:39
Bersama Arsenal, Bellerin kini telah berkembang menjadi bek kanan yang cukup diperhitungkan di Premier League. Ia juga selalu menjadi pilihan utama di Arsenal.
Bellerin mengaku apa yang dicapai saat ini adalah ganjaran yang setara dari kerja keras yang harus ditempuhnya saat meninggalkan rumah dan merantau ke London pada usia muda.
Semua sudah terbayarkan. Saya sangat senang dengan keputusan yang telah saya ambil. Ini memang tidak mudah, tapi saya selalu mengatakan kesempatan hanya datang sekali dan Anda harus mengambilnya atau tidak, buka Bellerin kepada Daily Star.
Aku mengambilnya dan saya sangat senang dengan kesempatan yang telah diberikan oleh Arsenal kepada saya dan sangat senang berada di posisi saya di hari ini, tambahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Yakin Gabriel Belajar Dari Kesalahannya
Liga Inggris 20 September 2015, 22:34 -
Ramsey Akui Gabriel Bikin Arsenal Kalah
Liga Inggris 20 September 2015, 22:10 -
Zouma Mengaku Chelsea Sudah Tahu Strategi Arsenal
Liga Inggris 20 September 2015, 21:24 -
Matic: Chelsea Lebih Haus Kemenangan daripada Arsenal
Liga Inggris 20 September 2015, 20:38 -
Konate Diperebutkan Chelsea dan Arsenal
Liga Inggris 20 September 2015, 18:51
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39