Bellerin Sedikit Lagi Ikat Kontrak Baru di Arsenal
Rero Rivaldi | 8 November 2016 07:00
Bola.net - - Hector akan mengikat kontrak baru dengan , menyusul negosiasi lanjutan dengan klub, menurut pernyataan sang agen.
Pemain muda Spanyol sudah menjadi salah satu bagian penting dari tim asuhan Arsene Wenger, usai datang dari Barcelona di 2011 silam.
Dan sementara tim Catalan sudah lama dikaitkan dengan reuni bersama mantan pemain La Masia itu, agennya, Albert Botines, mengkonfirmasi bahwa negosiasi antara kliennya dan klub sudah memasuki tahap akhir.
Kami sudah berbicara dan sekarang kami sudah semakin dekat ketimbang dua pekan lalu. Jika semua berjalan normal, kami akan mengikat kontrak baru, tutur Botines menurut Guardian.
Hector sangat bahagia di Arsenal. Ini akan jadi kali keempat dia mengikat kontrak baru di klub dan jelas bahwa ia sudah membuat banyak perkembangan positif di klub.
Bellerin sudah memainkan semua laga Arsenal di Premier League, kecuali dua, di musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Minta Arsenal Ambil Sisi Positif dari Derby London
Liga Inggris 7 November 2016, 23:57 -
Robert Pires Ingin Jadi Direktur Olahraga Arsenal
Liga Inggris 7 November 2016, 23:46 -
Cedera Mata Van Persie Ternyata Tak Parah
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 22:15 -
Bellerin: Arsenal Seharusnya Bisa Kalahkan Tottenham
Liga Inggris 7 November 2016, 21:28 -
Debut 18 Menit, Rosicky Langsung Cedera Hingga Akhir Tahun
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 19:04
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39