Bellerin Akui Arsenal Makin Sulit Juara
Editor Bolanet | 24 Maret 2016 06:59
The Gunners sempat jadi unggulan di musim ini, sebelum penampilan mereka mulai merosot di pertengahan musim.
Akan sangat sulit bagi kami untuk menjadi juara liga. Hanya ada beberapa pertandingan tersisa, meski masih ada banyak poin yang bisa direbut. Ada beberapa pertandingan yang sulit, jadi kami harus realistis. Ini akan sulit untuk Arsenal, tutur Bellerin pada Goal International.
Namun saya tak pernah berpikir ada yang mustahil. Jika saya berpikir seperti itu, saya lebih baik tidak bermain. Di sepakbola, ada yang bisa terjadi. Saya tidak akan menyerah, kami akan terus berjuang. Kami kecewa karena gagal di Pila FA dan Barcelona, namun sekarang kami akan berjuang di sisa kesempatan yang ada.
Kami memenangkan dua Piala FA terakhir dan merupakan sebuah mimpi seorang pemain untuk bisa memenangkannya sebanyak tiga kali. Namun itu sulit untuk dilakukan. Pada akhirnya, anda hanya harus menerima semua yang terjadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Lepas Oxlade-Chamberlain pada Musim Panas?
Liga Inggris 23 Maret 2016, 23:56 -
Barcelona Mulai Andalkan Serangan Balik
Liga Spanyol 23 Maret 2016, 22:38 -
Arsenal Tertarik, Morata Ultimatum Juventus
Liga Inggris 23 Maret 2016, 20:55 -
Kejar Isco, Juventus Siap Singkirkan Arsenal dan City
Liga Italia 23 Maret 2016, 20:18 -
Bellerin Gantikan Dani Alves di Barcelona
Liga Spanyol 23 Maret 2016, 19:18
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39