Bellamy: Liga Europa Akan Buat Liverpool Kesulitan di Premier League
Editor Bolanet | 4 September 2015 09:03
Musim ini The Reds akan tampil di kompetisi kasta kedua Eropa itu setelah musim lalu finish di posisi keenam. Anak asuh Brendan Rodgers itu akan menghadapi FC Sion, Rubin Kazan dan Bordeaux.
Dan dikatakan Bellamy, dengan berkompetisi di Liga Europa itu, mereka akan kesulitan menjaga konsistensi di Premier League karena 'perjalanan' tengah pekan yang harus mereka jalani.
Liga Europa sulit, sulit untuk mencoba dan bersaing di sana dan kemudian bermain di Premier League pada akhir pekan, ujarnya.
Di Liga Champions anda akan pergi ke beberapa kota terbaik dan stadion di Eropa. Tapi di Liga Europa, anda akan pergi lebih jauh, ke stadion nomor dua, perjalanan yang membuat stres dan saya merasa di kompetisi itu semua ingin lolos, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Gomez: Tak Mungkin Tolak Liverpool
Liga Inggris 3 September 2015, 23:11 -
Barnes: Kritik Pada Gomez Terlalu Keras
Liga Inggris 3 September 2015, 22:24 -
Barnes Minta Fans Liverpool Tak Terlena Oleh Gomez
Liga Inggris 3 September 2015, 21:58 -
Sir Alex Ferguson Puji Eks Liverpool Ini
Liga Inggris 3 September 2015, 16:36 -
Ings: Saya Tahu Saya Harus Bersabar di Liverpool
Liga Inggris 3 September 2015, 15:33
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39