Belanja Habis 170 Juta, Keane Sebut MU Tak Berubah
Editor Bolanet | 10 Desember 2015 22:48
Sepanjang musim panas lalu, Louis van Gaal telah membeli pemain mulai dari Memphis Depay seharga 28 juta pounds hingga Anthony Martial senilai 36 juta pounds.
Meskipun membeli banyak pemain, The Red Devils dinilai masih belum maksimal. Di laga terakhir, MU baru saja menelan kekalahan dari Wolfsburg yang membuat mereka terdepak dari Liga Champions.
Anda melihat pemain yang didatangkan, mereka menghabiskan banyak uang, tapi tak ada pemain spesial saat ini, ucap Roy Keane pada ITV.
Jika Anda mendengar Man United, biasanya selalu terkait dengan satu atau dua pemain hebat. Tapi saat ini mereka kekurangan karakter dan pemimpin, lanjutnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Louis van Gaal Puji Performa Apik Dua Debutan Ini di Wolfsburg
Liga Inggris 9 Desember 2015, 22:24 -
Mourinho Berterima Kasih Pada Ferguson Atas Dukungannya
Liga Inggris 9 Desember 2015, 19:46 -
Gagal Lolos ke 16 Besar UCL, Schmeichel Kecam MU
Liga Champions 9 Desember 2015, 19:01 -
Serius Inginkan Neymar, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer Dunia
Liga Inggris 9 Desember 2015, 15:46 -
Tak Lolos Liga Champions, MU Diledek Kiper Chelsea
Liga Champions 9 Desember 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39