Bekuk Stoke, Henderson Minta Liverpool Terus Kerja Keras
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 01:02
The Reds dijadwalkan untuk melakoni laga yang tak mudah di markas Stoke di Brittania Stadium pada hari Minggu (09/08) kemarin. Walau berstatus sebagai klub medioker, The Potters sulit untuk ditundukkan dan di akhir musim lalu justru berhasil menghajar Liverpool dengan skor 6-1.
Namun Liverpool berhasil menang walau dengan skor tipis 0-1 di laga hari Minggu kemarin berkat gol semata wayang Philippe Coutinho. Henderson sendiri senang dengan hasil pertandingan tersebut. Akan tetapi, sang Kapten juga mengingatkan rekan-rekannya agar tak terlena dengan kemenangan tersebut. Apalagi jalan yang harus ditempuh timnya di kompetisi musim ini masih sangat panjang.
Saya selalu yakin kami bisa menciptakan banyak peluang. Jadi saya tahu kami akan mendapat kesempatan untuk memenangkan laga itu dan syukur kami akhirnya bisa menang, seru Henderson pada Sky Sports.
Itu satu kemenangan, pada akhirnya cuma satu kemenangan saja. Jadi kami masih harus terus bekerja keras, tegas skipper 25 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Stoke City vs Liverpool : Skor 0 - 1
- Coutinho Cetak Gol Indah, Henderson Tak Terkejut
- Henderson Puji Kegigihan Liverpool Kontra Stoke
- Rodgers Kenang Hari Terburuk di Britannia
- Rodgers: Benteke Sosok Sempurna Untuk Liverpool
- Keown Anggap Benteke Mirip Dengan Diego Costa
- Benteke Ingin Jadi Lebih Hebat di Liverpool
- Prediksi Stoke City vs Liverpool 9 Agustus 2015
- Data dan Fakta Premier League: Stoke vs Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Stoke City vs Liverpool : Skor 0 - 1
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 23:56 -
Karena Sang Istri, Sanchez Tolak Liverpool Dan Pilih Arsenal
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 16:55 -
Sherwood: Benteke Pasti Cuma Mimpi
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 19:40 -
'Rodgers Paling Pas Buat Liverpool'
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 18:40 -
Inilah yang Membuat Liverpool Jor-joran di Bursa Transfer
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 14:46
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10