Bek MU Segera Dicaplok WBA?
Editor Bolanet | 23 Agustus 2015 03:00
The Baggies sebelumnya sempat tertarik dengan pemain berusia 27 tahun, namun mereka sepertinya sudah tidak lagi mengejar tanda tangannya usai memfokuskan perhatian pada bek Tottenham - Federico Fazio, yang sepertinya bakal resmi bergabung pekan ini.
Namun menurut laporan Express, manajer Tony Pulis bisa jadi akan mengajukan tawaran pada pemain Irlandia Utara, usai mereka tak kunjung mencapai kata sepakat secara personal dengan Fazio.
Evans sendiri masih menyisakan satu tahun kontrak di Old Trafford, namun ia tidak masuk dalam skuat inti klub di tiga laga perdana mereka musim ini. Hal tersebut bisa jadi akan mendorongnya mempertimbangkan tawaran yang masuk dari kubu The Hawthorns. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Cepat atau Lambat, De Gea Akan Mendarat di Madrid'
Liga Spanyol 22 Agustus 2015, 23:40 -
Walau Gagal Menang, Van Gaal Tetap Sebut Timnya Fantastis
Liga Inggris 22 Agustus 2015, 23:28 -
Louis van Gaal: Manchester United Tak Beruntung
Liga Inggris 22 Agustus 2015, 23:18 -
Gagal Kalahkan Newcastle, Scholes Pun Ragu MU Bisa Juara
Liga Inggris 22 Agustus 2015, 22:05 -
Setia di Barca, Neymar Ogah Gabung MU
Liga Spanyol 22 Agustus 2015, 21:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10