Begovic Ungkap Rasanya Dilatih Conte
Editor Bolanet | 18 Juli 2016 07:56
Pria Italia dikonfirmasi sebagai pengganti permanen untuk Jose Mourinho di Stamford Bridge, pada April silam.
Dan ia mulai menangani The Blues pekan lalu, di mana sang manajer berjanji ia akan membuat tim memiliki etos kerja yang luar biasa, yang bisa membuat mereka kembali ke puncak, setelah musim lalu hanya finish di peringkat 10.
Dan kiper cadangan, Begovic, belum lama ini mengungkap apa yang ia rasakan usai ditangani Conte.
Mandi es selalu jadi sentuhan yang bagus di akhir sesi latihan. Kami tahu ini akan memberikan keuntungan pada kami dalam jangka panjang, tutur Begovic pada The Sun.
Semuanya hebat sejauh ini. Kami mampu memahami apa yang diinginkan manajer dari kami, kami bekerja keras untuk mencoba dan memperbaiki semuanya dengan cara yang berbeda.
Berlatih menjadi sesuatu yang berbeda sekarang. Kami coba untuk jadi sangat disiplin. Etos kerja yang ada di sini amat kuat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Jadikan Kiper AC Milan Ini Pembelian Ketiga?
Liga Inggris 17 Juli 2016, 23:31 -
Kante: Saya Gabung Chelsea karena Conte
Liga Inggris 17 Juli 2016, 23:25 -
Chelsea Dapat Kante, Juve Makin Serius Rayu Matic
Liga Italia 17 Juli 2016, 18:49 -
Begovic Sebut Kante Sebagai Pemain Besar
Liga Inggris 17 Juli 2016, 17:19 -
Antisipasi Kegagalan Transfer Bonucci, Chelsea Bidik Mustafi
Liga Inggris 17 Juli 2016, 15:41
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39