Begovic Terus Fokus di Chelsea
Rero Rivaldi | 20 Februari 2017 07:40
Bola.net - - Asmir Begovic berkeras ia masih fokus pada tanggung jawabnya di , meski awalnya sempat ingin pindah ke Bournemouth di Januari.
Chelsea dan Begovic sepakat bahwa ia bisa pindah di musim dingin, namun hanya jika klub bisa menemukan kiper pengganti yang mumpuni.
Namun demikian, mereka gagal dalam usaha untuk mendapatkan penjaga gawang Celtic, Craig Gordon, yang membuat masa depan Begovic tak menentu dan akhirnya memaksa ia untuk terus bertahan di London.
Pemain berusia 29 tahun sendiri sejauh ini hanya tampil di piala domestik, dan baru saja membantu timnya menang 2-0 atas Wolverhampton di Piala FA.
Tidak masalah. Saya sudah cukup lama ada di tim ini, jadi saya sudah punya pengalaman. Saya amat menantikan pertandingan ini, antusias untuk bermain dan ingin membantu tim meraih hasil yang bagus. Apapun yang terjadi di masa depan dan sebelumnya tidak penting, itu sebuah pengalih perhatian yang tidak kami butuhkan, tutur Begovic menurut Goal International.
Saya ada di sini untuk membantu tim dan jika klub ingin mengandalkan saya, saya akan bertahan. Itulah situasinya saat ini dan saya bahagia untuk itu.
Saya akan membantu hingga akhir musim dan semoga bisa membantu kami memenangkan satu atau dua trofi. Amat penting untuk mendapat kesempatan bermain dan kami ingin memenangkan trofi. Hebat jika kami nantinya bisa masuk final dan menang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Bicara Raih Dua Gelar Masih Terlalu Dini
Liga Inggris 19 Februari 2017, 23:16 -
Terry: Wolves Buat Chelsea Kesulitan
Liga Inggris 19 Februari 2017, 03:20 -
Hasil Pertandingan Wolverhampton vs Chelsea: Skor 0-2
Liga Inggris 19 Februari 2017, 02:37 -
Tak Diizinkan Pergi Oleh Conte, Ini Respon Loftus-Cheek
Liga Inggris 18 Februari 2017, 22:30 -
Arda Turan Beli Rumah Dekat Stamford Bridge
Liga Inggris 18 Februari 2017, 21:40
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39