Begovic: Chelsea Cuma Sedang Tak Beruntung
Editor Bolanet | 9 November 2015 13:00
Hasil negatif tersebut membuat The Blues terpuruk di peringkat 16 klasemen dan semakin memberikan tekanan yang luar biasa pada manajer Jose Mourinho.
Kami hanya tidak beruntung, hingga tak bisa memberikan manajer hasil akhir yang harusnya layak kami dapatkan, berdasarkan penampilan kami di atas lapangan, tutur Begovic pada laman resmi klub.
Anda bisa lihat dari pertandingan hari ini bahwa semuanya tidak sesederhana itu. Ada banyak hal yang berpengaruh.
Ketika ada banyak hal yang tidak berjalan sesuai rencana, Anda akan terus mendapatkan hukuman. Kami hanya harus terus bermain seperti ini dan pada akhirnya semua akan berubah. [initial]
Baca Juga:
- Legenda Inggris Temukan Kembaran Diego Costa di Toko Roti
- Parodi Kartun, Ronaldo Undang Mourinho dan Ibra ke Premiere Filmnya
- Pecat Mourinho, Chelsea Bisa Keluar Uang 100 Juta Pounds
- Aguero: Messi yang Terbaik, Ronaldo Idola Saya
- Ronaldo: Saya Diasuh dengan Baik di MU
- Petit Minta Arsenal Finish Juru Kunci di Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane Sebut Chelsea Masih Bisa Jadi Empat Besar
Liga Inggris 9 November 2015, 23:41 -
Minati Hazard, Barcelona Tawarkan 40 Juta Pounds
Liga Spanyol 9 November 2015, 23:23 -
Hina Suporter Liverpool, Fan Chelsea Ini Kena Batunya
Bolatainment 9 November 2015, 22:33 -
Sinclair Sebut Pemecatan Mourinho Tak Akan Timbulkan Debat
Liga Inggris 9 November 2015, 20:25 -
Ironi di Balik Bersinarnya Juan Mata dan Tenggelamnya Oscar
Editorial 9 November 2015, 15:49
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39