Beckham: Zidane & Scholes Main Bersama Akan Luar Biasa
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 05:11
Scholes dan Zidane sama-sama pernah menjadi rekan satu tim Beckham. Nama pertama di Manchester United dan nama kedua di Real Madrid. Kedua gelandang itu sudah pensiun sejak cukup lama.
Akan tetapi mereka berdua bakal bakal kembali merumput dalam partai amal yang digelar di Old Trafford bulan depan. Beckham mengaku kesulitan untuk membandingkan kedua gelandang hebat tersebut. Namun ia mengaku bahwa bisa melihat kedua mantan rekannya itu bermain dalam satu lapangan akan menjadi hal yang sangat mengagumkan.
Sungguh sulit untuk membandingkan keduanya karena mereka berdua adalah karakter yang pendiam. namun ketika mereka berada di lapangan, talenta mereka sungguh tak terbantahkan, ujar Beckham pada Squawka.
Saya cukup beruntung bisa tumbuh berkembang bersama Scholesy dan kemudian saya juga cukup beruntung bisa pindah ke Madrid dan bermain selama tiga tahun dengan pemain yang mungkin merupakan pemain terbaik yang pernah bermain dengan saya. Melihat kedua pemain itu berada dalam satu lapangan di bulan November mendatang akan menjadi hal yang cukup luar biasa, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Beckham Ingin Kembali ke Manchester United
- Beckham: Lawan Terberat Saya? Carlos!
- Ingat Kejadian Sepatu Melayang di Muka, Beckham Tetap Hormati Ferguson
- Hingga Sekarang Beckham Masih Tetap Segan pada Ferguson
- Percaya Pemain Muda, Van Gaal Sedang Bangun Masa Depan MU
- Rooney Sanjung Peran Gerrard dan Beckham di Inggris
- Beckham: Ferguson Manajer Favorit Saya
- Beckham Kenang Laga Debutnya Bersama MU di Old Trafford
- Beckham Dukung Giggs Gantikan Van Gaal
- Beckham Terkesan dengan Spirit Man United
- Lawan Arsenal, Beckham Sebut Menentukan MU Sabet Juara
- Beckham Ingin Ronaldo Kembali ke United
- Demi Anak-anak Kurang Mampu, Beckham dan Ferguson Bakal Kembali Satu Tim
- Beckham Sebut Milan Bisa Juara Liga Champions Musim Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres: Benitez Bukan Tipe Pelatih Bertahan
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 23:40 -
Bukannya Barca, Agen Coutinho Jalin Negosiasi Dengan Madrid
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 22:38 -
Dituding Bertahan, Benitez: di Napoli Saya Cetak 104 Gol
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 20:36 -
Benitez dan Ronaldo Saling Percaya
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:15 -
Benitez Juga Akan Rotasi Ronaldo
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:08
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39