Bayern Ingin Datangkan Koscielny
Editor Bolanet | 4 Juni 2013 17:02
- Meskipun baru saja meraih Treble sensasional musim ini, Bayern Munich tidak merasa puas dengan skuad yang dimilikinya sekarang. Die Roten ingin menambah kekuatan di lini belakang dengan mengincar bek tengah , Laurent Koscielny yang diperkirakan memiliki harga 15 juta Poundsterling.
Laurent sudah tahu bahwa Bayern mengincar dirinya dan telah membicarakannya dengan pemain lain. Tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi nanti, tapi semuanya masih mungkin, ujar sumber internal The Gunners, seperti yang diberitakan oleh harian The Sun.
Cukup mengkhawatirkan karena tawaran dari klub jawara Eropa tentu sangat menggiurkan, ditambah lagi mereka akan dilatih oleh Pep Guardiola musim depan.
Arsene Wenger telah menegaskan bahwa Koscielny tidak dijual. Bek 27 tahun ini telah menunjukkan perkembangan pesat sejak didatangkan dari tiga tahun lalu. Koscielny saat ini adalah pilihan utama di posisi centerback bersama dengan Per Mertesacker. Penampilan konsistennya telah membuat Koscielny masuk sebagai starter Timnas Prancis. (sun/mri)
Laurent sudah tahu bahwa Bayern mengincar dirinya dan telah membicarakannya dengan pemain lain. Tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi nanti, tapi semuanya masih mungkin, ujar sumber internal The Gunners, seperti yang diberitakan oleh harian The Sun.
Cukup mengkhawatirkan karena tawaran dari klub jawara Eropa tentu sangat menggiurkan, ditambah lagi mereka akan dilatih oleh Pep Guardiola musim depan.
Arsene Wenger telah menegaskan bahwa Koscielny tidak dijual. Bek 27 tahun ini telah menunjukkan perkembangan pesat sejak didatangkan dari tiga tahun lalu. Koscielny saat ini adalah pilihan utama di posisi centerback bersama dengan Per Mertesacker. Penampilan konsistennya telah membuat Koscielny masuk sebagai starter Timnas Prancis. (sun/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Bicara Soal Bale, Rooney dan Fabregas
Liga Champions 3 Juni 2013, 18:42 -
Wanyama Prioritaskan Arsenal Sebagai Tujuan Berikutnya
Liga Inggris 3 Juni 2013, 14:55 -
Rayuan Maut Wenger Belokkan Sanogo ke Arsenal
Liga Inggris 3 Juni 2013, 11:50 -
Harga Pas €30 Juta Untuk Jovetic
Liga Italia 3 Juni 2013, 06:30 -
Para Calon Lawan Milan di Play-off Liga Champions
Liga Champions 2 Juni 2013, 22:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39