Bas Dost Segera Merapat ke Newcastle
Editor Bolanet | 15 Juni 2015 09:39
Dost yang tampil apik bersama Die Wolfe musim lalu sukses mengantarkan pasukan Dieter Hecking tersebut ke peringkat dua, di bawah juara bertahan Bayern Munchen. Dirinya bahkan hampir menjadi top skor Bundesliga, sayang gelar tersebut akhirnya jatuh ke tangan striker Eintracht Frankfurt, Alexander Meier, yang mengumpulkan 19 gol.
Jika benar-benar ke St. James Park dalam waktu dekat ini, Dost akan menjadi pembelian pertama yang dilakukan oleh The Toon Army di bawah kendali manajer anyar, Steve McClaren. Selain Newcastle, Dost sendiri tengah diincar oleh sejumlah klub Inggris lainnya, diantaranya Southampton, Stoke dan Swansea.
Pria asal belanda tersebut didatangkan dari SC Heerenveen pada tahun 2012 dengan biaya sebesar 7 juta Pounds. Bersama Wolfsburg musim lalu, Dost telah mengumpulkan total 18 gol dari 30 penampilan di seluruh kompetisi.[initial]
(mir/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pelatih Timnas Inggris Ini Resmi Tangani Newcastle
Liga Inggris 11 Juni 2015, 02:24 -
Barton Peringatkan Charlie Austin Bila Gabung Newcastle
Liga Inggris 9 Juni 2015, 16:48 -
Selain van Ginkel, Newcastle Incar Target MU
Liga Inggris 9 Juni 2015, 05:24 -
Liga Inggris 1 Juni 2015, 15:06
-
Detail Jersey Home Newcastle United 2015-16
Open Play 21 Mei 2015, 16:56
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39