Baru Tiba di Man City, Fernandinho Sesumbar Raih Semua Gelar
Editor Bolanet | 7 Juni 2013 13:15
Pemain yang dibeli dari klub Ukraina Shakhtar Donetsk itu menyatakan akan membayar kepercayaan yang diberikan kubu City kepadanya.
Ambisi saya di sini adalah untuk memenangi semua titel, tim ini sangat kuat, dan itu merupakan kekuatan dari klub dan para suporter. Secara profesional ini adalah sesuatu yang spektakuler. ujar pemain asal Brasil itu.
Bermain untuk klub besar di liga yang besar membuat saya sangat bahagia. Saya berharap bisa membayar City untuk apa yang telah mereka lakukan untuk saya. lanjutnya.
Fernandinho ditransfer City dari Shakhtar dengan nilai mencapai sekitar 30 juta pounds. Di Emirates, pemain 28 tahun itu akan mengenakan nomor punggung 25. (pl/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal dan Man City Siapkan Tawaran Untuk Pogba
Liga Italia 6 Juni 2013, 19:15 -
Pizarro Akan Gabung Dengan Manchester City
Liga Inggris 6 Juni 2013, 18:45 -
Juve Diklaim Sudah Deal Dengan Tevez
Liga Italia 6 Juni 2013, 15:15 -
Manchester City 'Tantang' Arsenal di Helsinki
Liga Inggris 6 Juni 2013, 06:35 -
Fernandinho Ketahuan Jalani Tes Medis di ManCity
Liga Inggris 6 Juni 2013, 02:05
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39