Baru Dua Hari, Van Gaal Tunjukkan Jati Diri Tangan Besi
Editor Bolanet | 18 Juli 2014 09:49
Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Star, pelatih yang baru membawa menjadi juara tiga Piala Dunia 2014 tersebut langsung meminta para pemain bintang seperti Juan Mata dan Ander Herrera untuk melahap porsi latihan ganda.
Padahal, mantan arsitek Bayern Munich dan Barcelona tersebut baru dua hari menangani klub yang musim lalu finish di peringkat tujuh Premier League tersebut.
Bisa jadi sang meneer tidak puas dengan kondisi fisik skuatnya saat ini dan akan mencoba segala cara yang bisa ia lakukan, untuk membuat para pemain menunjukkan aksi terbaiknya di atas lapangan hijau. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Tak Akan Buru-buru Belanja Pemain
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:45 -
Van Gaal Tiba, Carrick Cedera 12 Pekan
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:32 -
Kluivert: Van Gaal Ingin Saya Ikut Ke United
Liga Inggris 17 Juli 2014, 23:12 -
Louis van Gaal Belum Tentukan Kapten Manchester United
Liga Inggris 17 Juli 2014, 22:29 -
Susun Tim Pelatih, Van Gaal Bakal Pertahankan Class of 92
Liga Inggris 17 Juli 2014, 22:14
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23