Barton: Saya Khawatir Ketika City Tolak Guardiola
Editor Bolanet | 7 September 2016 08:40
Mantan manajer Barcelona dan Bayern Munchen itu sempat jadi rekan setim Barton di 2005, ketika ia menjalani sesi trial di The Citizens. Namun klub akhirnya menolak memberikan kontrak pada Pep.
Saya tidak terlalu yakin apakah ia akan mengambil pekerjaan di City, karena mereka pernah menolaknya. Ia jelas cukup bagus, apakah itu masalah politik, saya tidak tahu, tutur Barton pada FFT.
Saya adalah salah satu dari sedikit orang yang berbicara dengannya. Tidak ada banyak orang yang mengenal siapa dia sebelumnya, dan itu aneh, atau mereka malu untuk mengakuinya. Saya tahu siapa dia dan bagaimana ia bermain, mengingat saya sudah mengamatinya untuk waktu yang lama.
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi bertemu dengannya, namun saya sempat terpikir untuk coba menghubunginya dan bertanya apakah ia ingat saya. Saya akan terkejut jika ia lupa, mengingat ia punya kemampuan analisa yang bagus. Mungkin saya bisa banyak belajar darinya nanti, jika saya ingin menjadi pelatih. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Duo Manchester Jadi Duel Terfavorit Xavi di EPL
Liga Inggris 6 September 2016, 22:02 -
MU dan Arsenal Siap Berebut Yaya Toure
Liga Inggris 6 September 2016, 20:56 -
Soal Hart, Xavi Tak Ragukan Keputusan Guardiola
Liga Inggris 6 September 2016, 20:06 -
Sevilla Tak Minat Tampung Jesus Navas
Liga Spanyol 6 September 2016, 19:39 -
12 Tahun Puasa Gelar Liga, Gaji Wenger Lewati Enrique
Liga Inggris 6 September 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49 -
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40