Barca Ketar-ketir, Liverpool Takkan Jual Coutinho
Rero Rivaldi | 5 Januari 2018 11:30
Bola.net - - tak sedang berencana mencari pengganti Philippe Coutinho - karena mereka tak berniat menjual pemain Brasil.
diyakini akan segera mengajukan penawaran anyar untuk sang playmaker, yang dipercaya banyak orang akan hengkang dari Anfield bulan ini.
Laporan terakhir menyebutkan tim Catalan siap membayar hingga 140 juta pounds untuk sang bintang. Namun demikian, The Telegraph mengatakan bahwa Liverpool punya ide lain.
Disebutkan bahwa The Reds tak berniat melepas Coutinho bulan ini dan siap berupaya keras untuk mempertahankannya.
Dan begitu fokusnya klub pada rencana itu, mereka pun tak ingin mencari sosok penggantinya. Liverpool sebelumnya dikaitkan dengan Thomas Lemar, namun laporan yang sama mengatakan mereka belum menghubungi Monaco dan menyatakan status winger Prancis.
Klub berencana menggunakan partisipasi mereka di Liga Champions, di mana mereka akan menghadapi Porto bulan depan, untuk meyakinkan Coutinho bertahan. Jika pemain 25 tahun bergabung dengan Barca, ia takkan bisa membela tim Catalan di kompetisi Eropa.
Coutinho sendiri diyakini ingin berseragam Barca sesegera mungkin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Ingatkan Liverpool Akan Efek Negatif Penjualan Coutinho
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:56 -
Legenda MU Ini Sebut Liverpool Edan Jika Jual Coutinho ke Barca
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:32 -
Barca Hanya Peringkat 13, Man City Klub Paling Kaya di Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2018, 20:36 -
Valverde Akui Khawatir Umtiti Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 20:11 -
Valverde Tak Pedulikan Rumor Umtiti dan Duo Manchester
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 19:47
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39