Bantai Munchen, Klopp Puji Performa Moreno
Afdholud Dzikry | 2 Agustus 2017 15:05
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp memberikan pujian kepada Alberto Moreno usai mengalahkan Bayern Munchen dengan skor 3-0.
Tampil di Audi Cup, The Reds memang mampu mempermalukan Munchen dengan skor tiga gol tanpa balas. Tiga gol kemenangan Liverpool pada pertandingan terebut dicetak oleh Sadio Mane, Mohamed Salah dan Daniel Sturridge.
Moreno sendiri pada pertandingan tersebut tampil sebagai starter mengisi pos bek kiri. Penampilannya di sisi kiri pun mendapatkan pujian, termasuk saat dia berperan atas gol dari Mohamed Salah.
Itu adalah permainan yang sangat bagus dari Moreno, karena itulah kami mempertahankannya, karena setiap detik dia bermain lebih baik, dia lebih terlihat dalam permainan, ujarnya.
Dia benar-benar fit, tapi dia punya sedikit masalah pada pahanya kemarin luar. Tapi kami telah menguji kondisinya sebelum laga dan di benar-benar bermain baik. Pemain yang menentukan diri mereka sendiri seberapa banyak mereka ingin bermain, tandasnya.
Moreno sendiri menjadi satu dari tiga pemain Liverpool yang bermain 90 menit penuh pada pertandingan tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Pede Bisa Kalahkan Liverpool Dalam Perburuan Lemar
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:07 -
Liverpool Tolak Tawaran 89 Juta dari Barca Untuk Coutinho
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 21:46 -
Coutinho Diharapkan Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 20:03 -
Arsenal Tak Masuk Hitungan Calon Juara Owen Musim Depan
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 19:44 -
Owen: Salah dan Mane Akan Buat Bek Lawan Keder
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 19:14
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40