Bantah Ingin Balik ke Anfield, Benitez Berkelit?
Editor Bolanet | 11 April 2013 14:47
Pria asal Spanyol itu kemarin dikutip mengatakan ingin kembali ke Liverpool, tim yang dipandunya mengecap sejumlah sukses antara 2004 hingga 2010. Namun ia kemudian membantahnya dengan menyebut ia merujuk pada kota Liverpool di mana keluarganya tinggal, bukan bekas timnya.
Saya punya keluarga di Liverpool jadi di sanalah rumah saya dan saya akan kembali ke Liverpool suatu hari nanti. Hanya untuk menjernihkan: saya bicara soal rumah saya, di mana keluarga saya berada, bukan timnya (Liverpool), papar eks manajer itu.
Benitez juga menyatakan komitmennya untuk The Blues, apalagi mereka masih dijadwalkan bersua The Reds 21 April mendatang. Saya adalah manajer Chelsea dan saya akan kembali (ke Anfield) pekan depan karena kami harus menghadapi Liverpool, tandasnya. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Abramovich Telah Siapkan Pengganti Benitez'
Liga Inggris 10 April 2013, 23:50 -
United Selangkah Lagi Dapatkan Falcao
Liga Champions 10 April 2013, 20:28 -
Masa Depan Mourinho Ditentukan Pada Akhir Musim
Liga Spanyol 10 April 2013, 19:56 -
Lima Alasan Mourinho Tak Bakal Kembali ke Chelsea
Editorial 10 April 2013, 16:51 -
The Special Team, Inilah Skuad Idaman Mourinho
Editorial 10 April 2013, 15:39
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39