Balotelli Setuju Pindah ke Lazio
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 03:25
Setelah terbukti menjadi pembelian yang gagal pada musim panas kemarin, Liverpool akhirnya menepikan striker Italia tersebut. The Reds mencari striker anyar dan suksesn mendatangkan Christian Benteke plus Danny Ings dan juga Divock Origi.
Liverpool sendiri mengalami kesulitan ketika mencoba mengusir Balotelli. Sebab tak ada klub yang bersedia menampung pemain bengal tersebut. Angin segar lantas muncul dari Lazio. Mereka siap menampung striker 25 tahun itu apabila mereka memastikan diri lolos dari babak play off Liga Champions.
Dan menurut kabar terbaru yang dilansir oleh Tuttomercatoweb, Balotelli akhirnya juga bersedia membela Lazio musim depan dengan status pinjaman. Namun, ia akan pindah ke klub tersebut apabila mereka bisa lolos ke fase grup Liga Champions.
Jika nanti transfer itu benar-benar terjadi, Liverpool kabarnya rela menanggung 70 persen dari gaji Balotelli. Sisanya akan dibayar oleh Lazio. Gaji pemain keturunan Ghana itu sendiri saat ini mencapai 6 juta Euro per musimnya. [initial]
Baca Juga:
- Tak Dihiraukan, Balotelli Gelar Latihan Pribadi
- Watford: Balotelli? No!
- Gaya Rambut Balotelli Jadi Model Sepatu
- Tak Jelas di Liverpool, Balotelli Kembali ke Manchester City?
- Watford Tertarik Boyong Balotelli
- Liverpool Akan Tukar Balotelli dengan Bintang Serie A Ini?
- Keren! Momen 'Bad Boys' Sepakbola Direka Ulang Para Bocah
- 'Balotelli Bisa Samai Level Ronaldo dan Messi'
- Demi Bonus, Balotelli Tolak Sampdoria dan Lazio?
- Sampdoria Segera Tampung Balotelli
- Ulang Tahun, Balotelli Gegerkan Latihan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben: Depay Tak Kesulitan Pilih MU Ketimbang Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 23:59 -
Illarramendi Jadi Rebutan Arsenal dan Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 15:07 -
Ilori Tak Mau Lagi Dipinjamkan Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 12:48 -
Melalui Sebuah Video, Sturridge Indikasikan Segera Kembali ke Anfiled
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 05:42 -
Lallana Sebut Liverpool Ingin Tumbangkan Arsenal di Emirates
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 01:48
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39