Bajak Transfer Willian, Mou Justru 'Salahkan' Spurs
Editor Bolanet | 23 Agustus 2013 20:49
Seluruh proses transfer 'gila' ini terdokumentasikan dengan jelas oleh media Inggris. Meski demikian, Mou tak mau Chelsea dipersalahkan atas transfer itu. Ia justru berbalik menyalahkan Spurs yang tidak merahasiakan proses pembelian Willian.
Seharusnya seluruh proses tes medis dilakukan secara rahasia. Jika pemain itu lolos, anda bisa mengontraknya. Jika tidak, pihak klub tidak menghancurkan kariernya serta bisa melindungi situasi klub, ujar Mourinho kepada para wartawan.
Proses transfer 'rahasia' itu kadang bisa bocor jika wartawan memiliki koneksi yang kuat dari dalam pihak klub. Mourinho mengakui hal itu.
Setelah semua proses selesai, anda baru bisa mengumunkan baha transfer telah terwujud. Tapi kadang kalian para wartawan memang punya sumber yang hebat dan menemukan celahnya, jelas Mou.
Ketika para wartawan apakah Chelsea sudah 'membungkus' deal Willian, Mou menjawab dengan tertawa. Kami masih harus melakukan tes medis terhadap Willian. [initial]
Mourinho: Willian Sudah Pilih Chelsea
Chelsea Ancam Transfer Bale ke Madrid (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lambert Akui Sempat Bersitegang Dengan Mourinho
Liga Inggris 22 Agustus 2013, 22:53 -
Lambert Masih Permasalahkan Kekalahan Dari Chelsea
Liga Inggris 22 Agustus 2013, 20:51 -
Lambert Anggap Sindiran Mourinho Sebagai Pujian
Liga Inggris 22 Agustus 2013, 17:10 -
Mourinho: Benteke Tak Cocok Bagi Chelsea
Liga Inggris 22 Agustus 2013, 16:30 -
Suka Protes Wasit, Lambert Disamakan Dengan Mourinho
Liga Inggris 22 Agustus 2013, 15:40
LATEST UPDATE
-
Jay Idzes Dukung Patrick Kluivert: Dia Tidak Kalah Bagus dari Shin Tae-yong!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:16 -
Prediksi Media Inggris: Timnas Indonesia Dipermak Australia 0-2 di Sydney
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:01 -
Kabar Bagus! Australia Berada dalam Tekanan Jelang Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 06:29
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56