Bahagia di Anfield, Moreno Berharap Bertahan Lama di Liverpool
Editor Bolanet | 19 November 2014 17:51
Moreno didatangkan dari klub La Liga dengan biaya sekitar 12 juta pounds. Sejak saat itu ia tidak menemukan kesulitan beradaptasi dengan kehidupan di Inggris.
Selain itu pemain berusia 22 tahun itu sudah diberi kepercayaan oleh Brendan Rodgers tampil 12 kali di semua ajang kompetisi dan berhasil mencetak satu gol. Tentu saja hal ini membuat Moreno merasa sangat bahagia menjadi bagian dari penggawa The Reds.
Sejujurnya saya sangat bahagia di sini. Saya sangat senang dengan keadaan yang berjalan di sini. Saya rasa ini sangat penting untuk seorang pemain, ungkap Moreno seperti dilansir Clubcall.
Tiga bulan sudah berjalan begitu cepat, itu artinya semua berjalan dengan lancar, bisa bermain secara reguler dan tampil cukup bagus. Saya sangat berharap bisa bertahan di sini untuk jangka waktu yang lama.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rafa Isyaratkan Kembali ke Liverpool
Liga Inggris 18 November 2014, 21:53 -
Moreno: Demi Fans, Liverpool Harus Segera Berbenah
Liga Inggris 18 November 2014, 21:15 -
Reds Terpuruk, Ini Nasihat Rafa untuk Rodgers
Liga Inggris 18 November 2014, 15:30 -
Susul Liverpool, MU Buru Shaqiri
Liga Inggris 18 November 2014, 14:30 -
Pulih, Balotelli Bisa Hadapi Palace
Liga Inggris 18 November 2014, 14:11
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39