Badai Cedera Buat Van Gaal Nyatakan Akan Berburu Pemain
Editor Bolanet | 4 Desember 2015 23:25
Setelah kehilangan Luke Shaw dalam jangka panjang, MU juga harus kehilangan Marcos Rojo yang mengalami bahu. Kehilangan dua pemain tersebut membuat Van Gaal harus bergantung pada Daley Blind dan Ashley Young untuk menjalani jadwal pertandingan yang padat di depan.
Van Gaal pernah mengatakan cedera Shaw akan membuat MU mencari pemain sebagai gantinya. Ditambah lagi dengan cedera yang terjadi akhir-akhir ini, maka Van Gaal semakin terdesak untuk mendatangkan pemain baru.
Kami mengalami banyak cedera dan juga cedera jangka panjang jadi itu adalah masalah kami, ujar Van Gaal dalam jumpa pers, Jumat (03/12).
Kami akan mencari pemain di bulan Januari tapi membeli pemain bukan urusan mudah apalagi di bulan Januari. Kami sedang mencari tapi juga tak pasti, sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paddy McNair Bersiap Tinggalkan MU
Liga Inggris 3 Desember 2015, 23:42 -
Eks Manchester City Ini Sambut Baik Gary Neville di Valencia
Liga Spanyol 3 Desember 2015, 23:08 -
Louis van Gaal Kebanjiran Kritik, Schweinsteiger Menyelamatkan
Liga Inggris 3 Desember 2015, 21:34 -
'Martial Lebih Tajam dan Eksplosif dari Henry'
Liga Inggris 3 Desember 2015, 15:09 -
Total Meski di Tim Junior, Fellaini Dipuji
Liga Inggris 3 Desember 2015, 14:18
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39