Bacca Tentukan Milan atau West Ham 72 Jam ke Depan
Editor Bolanet | 12 Juli 2016 23:12
Penyerang 29 tahun tersebut baru saja gabung dengan Rossoneri dari Sevilla musim lalu. Di Serie A kemarin, ia mengumpulkan 18 gol dari 38 penampilan. Sayangnya, Milan tak bermain di kompetisi Eropa musim depan karena hanya bisa finis di peringkat tujuh.
Sementara itu, West Ham akan memberikan kesempatan pada pemain dari Kolombia tersebut bermain di Liga Europa. Kesempatan ini sepertinya yang akan menjadi penentu Bacca dalam menentukan pilihannya.
The Hammers fokus mengejar Bacca setelah gagal mendapatkan Christian Benteke. Mereka mundur mengejar penyerang Liverpool tersebut karena permintaan gaji pemain yang terlalu tinggi.
Sebelumnya, Slaven Bilic telah mendapatkan tambahan satu pemain untuk skuatnya setelah menyelesaikan Ghokan Tore dari Besiktas dengan status pinjaman satu musim penuh. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brocchi Dicampakkan dan Tak Didukung Oleh AC Milan
Liga Italia 10 Juli 2016, 21:06 -
Jose Sosa Ingin Segera Gabung Milan
Liga Italia 10 Juli 2016, 15:03 -
West Ham dan Milan Capai Kesepakatan Transfer Bacca
Liga Inggris 10 Juli 2016, 14:50 -
Montella: Saya Tidak Pernah Khianati Sampdoria
Liga Italia 8 Juli 2016, 16:50 -
Galliani: De Sciglio Tidak DIjual
Liga Italia 8 Juli 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39