Baba Rahman Tes Medis di Schalke Hari Ini
Editor Bolanet | 1 Agustus 2016 14:52
Semenjak didatangkan dari Augsburg musim lalu, Bek berdarah Ghana ini memang kesulitan untuk bermain reguler di tim utama Chelsea. Ia tercatat hanya bermain sebanyak 15 kali bagi kubu The Blues musim lalu, sehingga ia tengah mempertimbangkan untuk hengkang demi mendapat jam bermain yang lebih banyak.
Klub asal Jerman, Schalke sendiri dikabarkan menjadi yang terdepan mendapatkan jasa bek 22 tahun tersebut. Mantan pelatihnya di Augsburg, Markus Weinzierl yang saat ini menjabat sebagai pelatih Schalke disebut ingin bereuni dengan sang pemain musim depan.
Menurut laporan yang diturunkan Daily Express, kepindahan sang pemain ke Jerman sudah semakin dekat terjadi. Pada hari ini (Senin 1/8) ia dikabarkan sudah menjalani tes medis di Klub Jerman tersebut dan transfernya akan resmi diumumkan beberapa jam mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Zidane Untuk Seorang Hazard
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 21:05 -
Conte Tak Bisa Pastikan Masa Depan Costa
Liga Inggris 31 Juli 2016, 17:01 -
Cetak Dua Gol ke Gawang Chelsea, Zidane Puji Marcelo
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 12:41 -
Chelsea Siap Tebus Romelu Lukaku 60 Juta Pounds
Liga Inggris 31 Juli 2016, 11:29 -
Kalahkan Chelsea, Pelatih Real Madrid Puas
Liga Spanyol 31 Juli 2016, 10:59
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39