Baba Rahman Frustasi di Chelsea
Editor Bolanet | 13 Januari 2016 21:41
Hal tersebut tak lepas dari minimnya kesempatan untuk tampil bersama tim utama Chelsea. Sejauh ini, pemain 21 tahun baru memainkan sembilan pertandingan di semua kompetisi bersama The Blues.
Tentu saja ini membuat frustasi setiap pemain sepakbola mana pun jika dipaksa untuk menonton pertandingan di tribun, buka Baba kepada Sport Blid.
Saya tidak ingin mengalami hal itu lagi, tekadnya.
Kendati tidak banyak mendapatkan kesempatan, eks pemain Augsburg ini mengaku banyak mengambil pelajaran dari setengah musim pertamanya di Chelsea. Hal tersebut membuat Baba optimis bisa mendapatkan kesempatan lebih banyak pada sisa musim ini.
Anda harus beradaptasi dengan Premier League dan klub besar seperti Chelsea karena anda adalah pemain muda seperti saya, jadi paruh musim pertama ini berjalan dengan baik. Tapi saya ingin mendapatkan waktu bermain lebih banyak lagi, tukasnya. [initial]
Baca Juga
- Aldridge: Ada Sakho, Liverpool Berpeluang Hajar Arsenal
- Kualitas Ojo dan Teixeira Bikin Aldridge Terkesan
- Aldridge Berharap Klopp Datangkan Bek Berpengalaman
- Lukaku Rintis Jalan jadi Terbaik Dunia
- Caulker Nantikan Debut di Liverpool
- Mengenal Steven Caulker, Solusi Darurat Klopp Untuk Badai Cedera Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Konfirmasi Perpanjangan Kontrak Loftus-Cheek dan Ivanovic
Liga Inggris 12 Januari 2016, 23:57 -
Arsenal Siap Bajak Bek Muda Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2016, 21:34 -
Menurut Cahill, Ruben Loftus-Cheek Punya Potensi Jadi Pemain Top
Liga Inggris 12 Januari 2016, 18:34 -
Ivanovic Dipastikan Bertahan Setahun Lagi di Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2016, 18:16 -
Inilah Para Pahlawan Bertopeng di Skuat Chelsea
Editorial 12 Januari 2016, 14:57
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39