Azpilicueta: Hubungan Saya Dengan Hazard Bagus

Editor Bolanet | 24 Februari 2016 08:41
Azpilicueta: Hubungan Saya Dengan Hazard Bagus
Eden Hazard (c) AFP
- Pemain bertahan , Cesar Azpilicueta mengungkapkan bahwa dirinya memiliki hubungan yang bagus dengan Eden Hazard.


Azpilicueta didatangkan Chelsea dari Marseille pada 2012 lalu, dan di saat yang sama The Blues juga sukses mendatangkan Eden Hazard setelah tampil gemilang di Lille.


Azpi, yang sejatinya merupakan bek kanan, telah berganti posisi sebagai bek kiri sejak gabung The Blues dan menjalin kolaborasi apik dengan Hazard yang mengisi sayap kiri The Blues.


Saya memiliki hubungan yang sangat baik dengan dia, ujar Azpilicueta kepada IBTimes.


Yang benar adalah bahwa ia mencoba, tapi ini adalah sepakbola. Terkadang sesuatunya tak berjalan seperti yang anda harapkan, tutupnya.[initial]


 (ibt/dzi)