Azpilicueta Akui Tottenham Tim Kuat
Afdholud Dzikry | 6 Januari 2017 13:16
Bola.net - - Pemain bertahan Chelsea, Cesar Azpilicueta tak memungkiri bahwa timnya telah melawan tim yang sangat kuat saat mereka kalah dari Tottenham Hotspur, Kamis (5/1) dini hari kemarin.
Pada pertandingan tersebut, Chelsea memang sudah diprediksi akan menemukan kesulitan di White Hart Lane untuk melanjutkan catatan kemenangan mereka. Kekalahan tersebut menghentikan langkah kemenangan The Blues di angka 13 dan gagal menyamai rekor Arsenal.
Pada pertandingan itu, Chelsea sendiri sejatinya tampil apik mengimbangi permainan agresif tuan rumah. Namun dua gol dari Dele Alli menjadi pembeda pada pertandingan tersebut.
Kami tahu, itu akan menjadi pertandingan yang sulit. Namun, kami tetap berusaha tampil sesuai karakter kami. Kadang-kadang kami tak berhasil menunjukkannya dan kami kehilangan bola, ungkapnya.
Kami kesulitan usai gol kedua. Kami kehilangan performa terbaik dan peluang-peluang kami. Tottenham adalah tim yang kuat dan mereka membuktikannya. Kami tahu itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Chelsea Hidupkan Harapan Wenger
Liga Inggris 5 Januari 2017, 22:58 -
Kekalahan Lawan Tottenham Buat Chelsea Terluka
Liga Inggris 5 Januari 2017, 22:41 -
Conte Sudah Memprediksi Kekalahan Chelsea
Liga Inggris 5 Januari 2017, 22:01 -
Costa Tegaskan Hubungan Dirinya Dengan Pedro Baik-baik Saja
Liga Inggris 5 Januari 2017, 21:28 -
Dixon: Costa Lebih Baik dari Aguero hingga Ibrahimovic
Liga Inggris 5 Januari 2017, 21:27
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23