Azpi Sanjung Duet Apiknya dengan Morata di Chelsea
Rero Rivaldi | 28 Desember 2017 14:50
Bola.net - - Cesar Azpilicueta mengaku bangga bisa terus menyajikan permainan yang kompak bersama Alvaro Morata di .
Tim asuhan Antonio Conte mengalahkan Brighton 2-0 pekan ini, berkat gol dari Morata dan Marcos Alonso.
Morata membuka keunggulan usai menanduk umpan dari Azpilicueta, atau kombinasi keenam keduanya yang sukses berbuah gol di musim kompetisi kali ini.
Dua pemain Spanyol tersebut hanya tinggal membuat tiga kombinasi lagi untuk membuat rekor baru dalam semusim Premier League.
Well, sepertinya kombinasi tersebut memang bekerja dengan baik, tutur Azpi menurut Daily Star.
Kami tahu pertandingan berjalan ketat, kami harus mencari ruang di posisi yang tepat dan kami juga tahu sangat penting untuk mencetak gol di babak kedua.
Kadang sulit sekali untuk melepas umpan karena kami terus mendapat tekanan. Saya butuh ruang ekstra untuk melakukannya dan itu bekerja dengan baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kane Dianggap Sudah Satu Level Dengan Messi
Liga Inggris 27 Desember 2017, 18:42 -
Walau Dikalahkan Chelsea, Pelatih Brighton Tetap Bangga
Liga Inggris 27 Desember 2017, 15:45 -
5 Kandidat Pengganti Antonio Conte Jika Tinggalkan Chelsea
Editorial 27 Desember 2017, 15:15 -
Boxing Day, Alonso Akui Conte Sempat Murka di Ruang Ganti
Liga Inggris 27 Desember 2017, 14:30 -
Debat Tiada Akhir Messi vs Ronaldo, Ini Pilihan Hazard
Liga Inggris 27 Desember 2017, 13:40
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39