AVB Sebut Willian dan Leandro Damiao Prioritas Spurs

Editor Bolanet | 2 Januari 2013 11:15
AVB Sebut Willian dan Leandro Damiao Prioritas Spurs
AVB. (c) AFP
- Manajer Hotspur, Andre Villas-Boas mengaku masih memprioritaskan duo , dan Leandro Damiao sebagai target utama pembelian di bulan Juli mendatang.

Ketertarikan Spurs kepada dua pemain asal Brasil tersebut memang bukan rahasia umum lagi. Pada jendela transfer musim panas lalu, AVB sangat berhasrat mendatangkan Willian dan Damiao. Sayang harapan itu kandas di tengah jalan akibat kesepakatan harga.

Namun, usaha mendapatkan Willian dan Leandro Damiao tidak berhenti begitu saja. Mantan pelatih itu berniat menjajalnya lagi di awal musim 2013/14.

Kami telah menghubungi Willian, dan ia memang salah satu target pembelian kami. Saya kagum melihat karakteristiknya, namun, pihak Shakhtar Donetsk enggan menjualnya. ujar AVB seperti dilansir Lancenet.

Selain itu, kami selalu mengamati perkembangan para pemain muda di dunia. Figur Leandro Damiao sangat cocok dengan hasil riset kami, dan ia selalu berada dalam radar kami. Villas-Boas menambahkan.[initial]

Liga Inggris - Madrid Diminta Siapkan €70 Juta Untuk Bale (sw/rdt)