AVB Jelaskan Perbedaan Tottenham dan Chelsea
Editor Bolanet | 16 Juli 2012 16:18
Pelatih yang baru bergabung dengan Spurs dalam sebulan terakhir itu menganggap bahwa saat di Chelsea ia tidak diberi waktu lebih untuk membawa kesuksesan.
Meskipun begitu, AVB masih dipercaya untuk menggantikan Harry Redknapp yang mengundurkan diri bulan lalu.
Ia sangat diharapkan dapat memenangkan trofi di klub barunya, sekaligus mengembalikan reputasinya sebagai pelatih yang pernah meraih treble-winner ketika menangani .
Rasa memiliki itulah yang menurut AVB menjadi perbedaan terbesar antara Tottenham dan Chelsea.
Di sini ada sebuah rasa memiliki kepada klub. Klub ini penuh dengan tradisi, yang mana sedang saya pelajari dan harus memujanya, ungkap pelatih 34 tahun tersebut.
Chelsea punya tradisi sendiri, namun berubah secara drastis sejak dibeli pada 2003, dan perasaan memiliki inilah yang ingin saya gunakan dengan cara yang lain.
Saya adalah salah satu yang baru saja tiba dan saya harus turut menjadi bagian dari ekspektasi klub ke depannya dan mengarahkannya dengan benar.
Saya datang ke sini dengan banyak persiapan dan jauh lebih baik dari saya sebelumnya. [initial]
LIGA INGGRIS - AVB Sindir Taktik Bertahan Chelsea (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bela Terry, Ashley Cole Malah Jadi Korban Rasisme
Liga Inggris 15 Juli 2012, 14:01 -
Villas-Boas Kembali Serang Chelsea
Liga Inggris 15 Juli 2012, 10:00 -
Marin Nikmati Atmosfer di Inggris
Liga Inggris 15 Juli 2012, 04:15 -
Marin: Chelsea Adalah Jalan ke Timnas
Liga Inggris 15 Juli 2012, 02:15 -
Marko Marin: Saya Belum Sebagus Messi
Liga Inggris 14 Juli 2012, 18:09
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39